Strategi ‘Kampanye Produk’ PR Agency Di Sosial Media

Denaya Putri Setiawan, Ratu Laura Mulia Baskara Putri, Vina Mahdalena

Abstract


Perkembangan sosial media sekarang ini mempengaruhi munculnya cyber PR dan profesi Key Opinion Leader yang digunakan untuk tujuan membentuk citra dengan menggunakan bantuan PR agency. Seperti Kandi Imaji yang menjadi representatif Vivo dalam kampanye produk Vivo Z1 Pro. Tujuan penelitian ini untuk menggambarkan strategi kampanye produk Vivo Z1 Pro menggunakan KOL yang dibuat oleh Kandi Imaji di sosial media. Metode penelitian ini adalah deskriptif-kualitatif. Hasil penelitian adalah Kandi Imaji menggunakan strategi yang dibuatnya sendiri namun serupa dengan konsep yang digunakan dalam penelitian ini. Berdasarkan data engagement rate, strategi yang dilakukan Kandi Imaji berhasil karena interaksi target audiens tinggi.

Keywords


Strategi, Influencer, Internet

References


Buku

Ardianto, E. (2016). Metodologi penelitian untuk public relations. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Cutlip, S. M., Allen H. C., & Glen M. B. (2011). Effective public relations. Edisi 9. Jakarta: Prenada Media Group.

Thompson, J. L. (1995). Strategi in action. London: Chapman & Hall.

Luqman, Y., & dkk. (2014). Cybermedia. Jakarta: Universitas Terbuka.

Oliver, S. (2010). Public relations strategy. Great Britain: Kogan Page Limited.

Onggo, B. J. (2004). Cyber public relations: strategi membangun dan mempertahankan merek global di era globalisasi lewat media online. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Suci, R. P. (2015). Esensi manajemen strategi. Sidoarjo: Zifatama Publisher.

Sulianta, F. (2015). Keajaiban sosial media. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Yusuf, M. (2014). Metode penelitian: kuantitatif, kualitatif, dan penelitian gabungan. Jakarta: Kencana.

Wasesa, Silih Agung. (2006). Strategi public relation. Jakarta: Gramedia.

Jurnal

Apriananta, J. Y., & Lina S. W. (2018). Penggunaan website dan media sosial dalam membangun citra positif perguruan tinggi. Jurnal KOMUNIKATIF, 7(2).

Aprinta, G. (2014). Strategi cyber public relations dalam pembentukan citra institusi pendidikan tinggi swasta. Jurnal The Messenger, 6(1).

Efendi, A., Puwani I. A., & Nuryani T. R. (2017). Analisis pengaruh penggunaan media baru terhadap pola interaksi sosial anak di Kabupaten Sukoharjo. Jurnal Penelitian Humaniora, 18(2).

Erlita, N. (2015). Peran dan strategi konsultan pr dalam kampanye politik indonesia (studi kasus di tangerang selatan). Jurnal Visi Komunikasi, 14(2).

Gifari F., & Hadi P. (2017). Strategi asiapr dalam memperkuat hubungan media dengan forum wartawan otomotif (forwot). Jurnal Ilmiah Hubungan Masyarakat, 1(2).

Meffert, J. J. (2009). Key opinion leaders: where they come from and how that affects the drugs you prescribe. Dermatologic Therapy, 22.

Setiadi, A. (2016). Pemanfaatan media sosial untuk efektifitas komunikasi. Jurnal Humaniora Universitas Bina Sarana Informatika, 16(2).

Romadhoni, A., Hanny H., & Kokom K. (2017). Pengelolaan instagram @humas_jabar oleh bagian humas pemerintah provinsi Jawa Barat. Jurnal Ilmu Komunikasi, 8(2).

Zhao, F., & Ying K. (2017). Discovering social network key opinion leaders based on a psychological influence model. International Journal of Management and Applied Science, 3(9).

Internet

Kimberly A. Whitler. (2018). If KOLs Aren't Part Of Your Marketing Strategy, You Need To Read This. https://www.forbes.com/sites/kimberlywhitler/2018/01/13/if-KOLs-arent-part-of-your-marketing-strategy-you-need-to-read-this/#4c44807351a6. Diakses pada 26 Agustus 2019.

Perhumas. (2018). Seberapa Penting Key Opinion Leaders? BPC PERHUMAS Bandung Sinergi dengan Majalah MIX. http://www.perhumas.or.id/?p=3717. Diakses pada 26 Agustus 2019.




DOI: https://doi.org/10.36914/jikb.v5i2.307

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis

Publisher: Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi dan Sekretari Tarakanita Copyright