MEMPERSIAPKAN LULUSAN D3 SEKRETARIS MENGHADAPI ERA INDUSTRI 4.0

Risa Bhinekawati

Abstract


Artikel ini menganalisa kesesuaian capaian pembelajaran program Diploma 3 Sekretaris dengan perubahan dunia kerja dan keahlian yang relevan dengan era industri 4.0.  Telaah ini ditulis berdasarkan data sekunder capaian pembelajaran dan pengalaman mahasiswa serta alumni D3 Sekretaris STIKS Tarakanita.  Tulisan ini dibuat sebagai masukan bagi akademi sekretaris dalam menanggapi hasil  Future of Jobs Survey 2018 yang dikeluarkan oleh World Economic Forum,  dan juga Panduan Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi di Era Industri 4.0 yang dikeluarkan oleh Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi.  Telaah ini menyimpulkan bahwa kurikulum dan capaian pembelajaran program Diploma 3 Sekretaris Tarakanita sebagian besar telah memenuhi tuntutan era industri 4.0, namun perlu beberapa perbaikan untuk menyempurnakannya.

Keywords


Capaian Pembelajaran, D3 Sekretaris, Future of Jobs Survey, Kurikulum Industri 4.0, STIKS Tarakanita

References


Direktorat Pembelajaran. 2018. Panduan Penyusunan Kurikulum Pendidikan Tinggi di Era Industri 4.0. Jakarta: Menristekdikti.

Direktorat Pembelajaran. 2018. Rambu-rambu Penyusunan Capaian Pembelajaran. Jakarta: Menristekdikti.

Setyawati, K., Ariati, S., dan Wijayatri, L. Y. 2018. Kubawa Mentari Untukmu: Kisah Inspiratif 50 Perempuan STARKI. Yogyakarta: Kanisius.

STIKS Tarakanita. 2018. About Us. Tersedia di https://stiks-tarakanita.ac.id/index.php/id-id/tentang.../11-about-us (diakses tanggal 15 Maret 2019).

World Economic Forum. 2018. The Future of Jobs Report 2018. Tersedia di: http://www3.weforum.org/docs/WEF_Future_of_Jobs_2018.pdf (diakses tanggal 30 Januari 2019). World Economic Forum (2019). Our Mission. Tersedia di https://www.weforum.org/about/world-economic-forum (diakses tanggal 15 April 2019).

Yasmin, P. A. 2018. Penjelasan Lengkap Menperin soal Industri 4.0 di RI. Tersedia di https://finance.detik.com/industri/d-3973481/penjelasan-lengkap-menperin-soal-industri-40-di-ri (diakses tanggal 27 Maret 2019).




DOI: https://doi.org/10.36914/jak.v4i1.230

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Administrasi dan Kesekretarisan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Publisher STARKI @copyright